Terapi Penyakit Mental Ala Ibnu Miskawaih

“Manusia mengalami stres dan depresi, karena kondisi jiwa yang tidak sehat. Pada hakikatnya, jiwa merupakan sosok yang mengetahui segala ilmu pengetahuan yang pikiran, perasaan, dan perilaku individu dalam jangka waktu tertentu.”- Ibn Miskawaih Makna Penyakit Mental Ibn Miskawaih Penyakit mental atau mental disorder dalam diskursus psikologi barat dipandang sebagai kondisi kesehatan yang mempengaruhi pikiran, perasaan, […]

Negara Ideal Perspektif Plato

Konsep Plato tentang negara ideal merupakan implikasi filosofis dari doktrinnya tentang idea. Tujuan hidup Plato, dapat dilihat dari obsesinya tentang wujud sebuah negara yang teratur, serta mencakup di dalamnya masyarakat yang berpendidikan. Pandangan negara ideal ini dicetuskan oleh Plato, setelah melihat dan merasakan sistem pemerintahan Athena pada zamannya yang kurang stabil. Karena silih berganti sistem […]

Memahami Kesadaran Palsu dalam Kelas Sosial

Kesadaran palsu merupakan konsep yang diperkenalkan oleh Karl Marx yang kemudian diperluas oleh ahli teori sosial yang datang setelahnya. Kesadaran palsu adalah persepsi tentang hubungan seseorang dengan sistem sistem sosial dan ekonomi yang bersifat individual. Selain itu juga merupakan kegagalan untuk melihat diri sendiri sebagai bagian dari kelas dengan kepentingan tertentu relatif terhadap tatanan ekonomi […]

Ziarah ke Makam Ayatullah Bahjat: Sang Arif Kontemporer

“Jangan terlalu memikirkan dunia, karena perkara fana adalah milik-Nya. Jangan terlalu fokus pada masalah rezeki, karena Dia telah menentukannya. Fokuslah, bagaimana Anda meridhai segala ketentuan-Nya, sehingga Dia akan ridha kepadamu, mencukupimu dari berbagai perkara duniawi”- Ayatullah Taqi Bahjat Sebelum kembali ke tanah air, saya berencana menghabiskan waktu untuk melakukan safari spiritual dan intelektual di negeri […]

Ayn Rand

Bagaimana ketika sebuah kata menghilang misalnya kata “aku”, apakah konsep mengenai diri sebagai individu pun akan turut hilang? Itulah yang terjadi dalam kisah novela Anthem karya Ayn Rand. Merasa, berpikir, mengenang, yang eksis dalam bahasa seorang individu itu bukan hanya tidak ada, tetapi berdosa untuk menjadi hak pribadi. Salah satu karya sastra yang ditulis Ayn […]

Kebebasan Perspektif Friedrich Hegel

Setiap individu pasti ingin memiliki kebebasan karena tidak seorang pun yang mau dikekang atau dibatasi hidupnya. Kebabasan adalah hak bagi setiap manusia yang secara lahir telah memilikinya. Orang Yunani kuno melopori kata “parrhesia” yang berarti “kebebasan berbicara” atau “berbicara terus terang”. Aktivitas manusia secara alami mampu menangkap secara objektif tentang apa yang diselidikinya dengan menerjemahkan […]