alt-text

Filsafat Pemikiran: Perlukah Kesopanan dalam Berpikir?

Apakah kita sebagai manusia pernah melakukan kontemplasi untuk sejenak mengkaji kembali pemikiran kita? Kita akan dengan mudah menemukan kata etika, etiket dan moral ketika berada dalam kehidupan masyarakat. Batasan tersebut sudah tentu disusun untuk memenuhi kepentingan bersama dan melindungi setiap individu dari perilaku menyimpang individu lainnya. Dengan merujuk kepada segenap aturan tertulis dan tidak tertulis, […]