Tag: penjara

Sejarah Penjara: Seri Kriminologi
“Dari mana kejahatan berasal?” Itulah pertanyaan yang menjadi titik mula studi kriminologi, yaitu studi alternatif dari hukum yang lahir karena ketidakmampuan hukum itu sendiri menghilangkan kejahatan di dunia. Kendati secanggih apapun hukum dibuat, kejahatan tetap akan eksis. Alih-alih memberangus kejahatan, studi kriminologi berpaling dari pertanyaan awal tadi: “Dari mana kejahatan berasal?” Perigi misteri jawaban ini […]