Tag: ateisme

Mengenai Teori Sistem Kritik (atas) Ateisme
Penulis: Gigih SaputraEditor: Murteza Asyathri Teori Sistem Kritik Ateisme (TSKA) adalah teori bantahan atas ateisme yang diklaim secara sistemik. TSKA adalah konsekuensi logis dari Teori Sistem Argumen Kosmo-Teleologi (TSAKT). Perbedaannya adalah TSKA menitikberatkan pada kritik terhadap ateisme dan TSAKT menekankan pada argumen eksistensi Tuhan. TSKA menjelaskan kelemahan ateisme mulai dari paradigma epistemologi dan ontologinya yang […]

Ateisme dan Gerakan New Age
Sejak zaman pra sejarah, manusia sudah menyembah sesuatu yang dianggap ‘representatif’ untuk disembah. Dalam diskursus agama, manusia diyakini memiliki fitrah menuhankan sesuatu di luar dirinya; yang Maha Besar, Kuasa, Indah dan lainnya. Oleh karena itu, seiring perkembangan zaman, manusia mulai memikirkan Tuhan. Kepercayaan terhadap Tuhan inilah yang kemudian diinstitusionalisasikan dalam “agama”. Meskipun ada sejumlah agama […]