Tag: alam semesta

Max Horkheimer: Rasio Demi Kebaikan Alam Semesta
Penulis: Martin Dennise SilabanEditor: Murteza Asyathri Ada tokoh yang menentang dan tidak sepakat bahwa zaman yang kita hidupi kini telah tercerahkan. Alih-alih tercerahkan, malahan menurutnya apa yang disebut sebagai pencerahan itu kini dianggap menghasilkan kegelapan yang tanpa tanding dalam sejarah umat manusia. Dia adalah Max Horkheimer, sang pencetus Teori Kritis yang terkenal juga dengan karyanya […]

Teori Sistem Argumen Kosmo-Teleologi
Teori Sistem Kosmo-Teleologi tidak diklasifikasikan dalam aliran “Argumen Kosmologi ataupun Argumen Teleologi”. Hal itu disebabkan kedua aliran tersebut cenderung mementingkan aspek kausalitas atau keteraturan saja; dengan kata lain tidak membentuk sistem terpadu. Penelitian ini berangkat dari masalah perdebatan antara teisme dan ateisme yang berlangsung sepanjang zaman. Perdebatan tersebut menyisakan beberapa kesenjangan teoritis yang bersifat mendasar […]